Monday, April 29, 2013

Carl Warner : Pembuat Istana Dunia Dongeng Dari Makanan





Apa jadinya andai bahan makanan seperti coklat dan sayuran di ubah menjadi sebuah istana negeri dongeng? 
Maka sebuah seni yang sangat menakjubkanpun tercipta. 

Friday, April 26, 2013

Kebaikan Seekor Domba Tua











Aku induk domba yang sudah tua. Tapi Ummu Ma’bad pemilikku, tetap memeliharaku.  
Suatu hari dua orang laki-laki, singgah ke tempat kami.

“Ibu, adakah persedian susu?” tanya mereka.

Wednesday, April 24, 2013

Filosofi Rumput





Tanpa rumput,

Maka kita tidak akan pernah merasakan manisnya segelas susu
Lezatnya sepotong daging.

Coba kamu bayangkan, andai di dunia ini tidak di ciptakan rumput, susu dan daging tidak akan ada.
Sapi, domba, kambing, kerbau, tidak akan bisa bertahan hidup.

Rumput sebagian besar memenuhi tiap isi semesta ini.
Ia menjadi tempat bernaung bagi makhluk hidup.

Tuesday, April 23, 2013

Si Buruk Rupa : Joko Kendil






Di waktu kecil, tentunya kamu sering mendengar dongeng bukan? J
Kira-kira dongeng seperti apa yang kamu dengarkan? ^^

 Anak  perempuan pasti banyak yang bilang dongeng Cinderella...:D maklum namanya juga perempuan, pasti menyukai dongeng yang ada pangeran di dalam sebuah cerita tersebut. Benar atau benar ? :D

Wednesday, April 17, 2013

Rumi : Everything Is Love




Tiada salahnya aku berbicara tentang cinta dan menerangkannya, tetapi malu melingkupinya manakala aku sampai pada cinta itu sendiri.

Cinta tak terjangkau oleh kata-kata dan pendengaran kita : cinta adalah lautan yang terukur kedalamannya.

Coba kau hitung berapa banyak air di sungai?
Di hadapan lautan itu tujuh sungai tiada arti.

Friday, April 12, 2013

Sepotong Ayat, Secangkir Cinta, Segores Imajinasi



Sepotong  Ayat, Secangkir Cinta, Segores Imajinasi

Judul tersebut terlintas begitu saja di pikiran saya, untuk  memadukan wallpaper saya dengan sebuah ayat, baik yang terdapat di dalam Al-Qur’an maupun hadist.  

Walau akhir-akhir ini saya  mulai jarang untuk membuat wallpaper, namun semoga wallpaper saya ini bisa menyemangati saya untuk terus membuatnya,  meski dengan ilmu yang benar-benar masih terbatas..^^ dan semoga  juga bisa menjadi  penyemangat bagi teman-teman yang  punya niat untuk belajar photshop.

Saturday, April 6, 2013

6 Bahaya Kekenyangan




“Makan dan minumlah, dan jangan berlebih-lebihan. Sesungguhnya Allah SWT tidak menyukai orang-orang yang berlebihan.”( Q.S.Al-A’raf (7) : 31 )

Coba bayangkan jika di hadapanmu saat ini terhidang makanan favoritemu,tentu saja ingin langsung di makan, bukan? ^^ apalagi saat ini perutmu sedang sangat lapar, maka otomatis semuanya langsung di makan….:D ha..ha….dan hasil akhirnya perutmu akan terasa penuh dan kekenyangan. 

Friday, April 5, 2013

Sendok Kebahagiaan



 

Alkisah, seorang pemuda mengembara mencari arti kebahagiaan. Dalam pencariannya, ia menemui seorang pertapa di sebuah puri kuno di puncak bukit. Bertanyalah ia kepada Sang Pertapa, apa arti kebahagiaan.

“Sebelum menjawab pertanyaanmu, silahkan melihat-lihat rumahku dulu. Tak usah terburu-buru.” Sang Pertapa lalu memberinya sebuah sendok makan berisi beberapa tetes minyak.
“Bawalah ini sambil berjalan. Awas, jangan sampai minyaknya tumpah.”

Dabo Singkep

Welcome To Dabo Singkep Island

Sudah pernahkah kamu   mendengar sebuah pulau   bernama Dabo Singkep? Bagi yang sudah mendengarnya, mereka akan tahu dimana letak pu...