Monday, October 2, 2017

Sejarah yang Tersembunyi : Para Penjelajah Muslim






 “Allah lah yang menundukkan lautan untukmu
Supaya kapal-kapal dapat berlayar padanya dengan seizin-Nya.
Dan supaya kamu dapat mencari sebagian karunia-Nya dan
mudah-mudahan kamu bersyukur.”
( QS. Al-Jaatsiyah : 12 )

Sejarah tak selalu terlihat sebagaimana adanya. Mengutip sebuah kata-kata dari Napoleon Bonaparte, seorang kaisar Prancis,“ Apalah arti sejarah selain ditulis oleh tangan para penguasa.” Kita tak bisa menutup mata, bahwa  sejarah yang kita ketahui sekarang,  tak seperti fakta-fakta yang ditemukan oleh beberapa  atau banyak ahli sejarah. Kita diajarkan di bangku sekolah bahwa Singapura ditemukan oleh Thomas Stamford Raffles, atau Amerika ditemukan oleh Christopher Colombus.

Dabo Singkep

Welcome To Dabo Singkep Island

Sudah pernahkah kamu   mendengar sebuah pulau   bernama Dabo Singkep? Bagi yang sudah mendengarnya, mereka akan tahu dimana letak pu...